Featured

Recent Posts

Sabtu, 05 Maret 2016

RPP PEMELIHARAAN SISTEM AIR CONDITIONER

PEMELIHARAAN / SERVIS SISTEM AC

A.   Identitas
Mata Pelajaran                 : Pemeliharaan / Servis AC
Kelas /Semester                : XII / 6
Materi Pembelajaran        : Mengidentifikasi Komponen Sistem AC

B. Petunjuk Belajar

Untuk memperoleh hasil belajar secara maksimal, dalam menggunakan LKS ini maka langkah-langkah yang perlu dilaksanakan antara lain:
a.         Bacalah dan pahami dengan seksama uraian-uraian materi yang ada pada masing-masing kegiatan belajar. Bila ada materi yang kurang jelas, peserta diklat dapat bertanya pada guru atau instruktur yang mengampu kegiatan belajar.
b.       Kerjakan tugas diskusi dan test formatif (soal latihan) untuk mengetahui seberapa besar pemahaman yang telah dimiliki terhadap materi-materi yang dibahas dalam setiap kegiatan belajar.
c.         Untuk kegiatan belajar yang terdiri dari teori dan praktik, perhatikanlah hal-hal berikut ini:
1)      Perhatikan petunjuk-petunjuk keselamatan kerja yang berlaku
2)      Pahami setiap langkah kerja (prosedur praktikum) dengan baik
3)      Sebelum melaksanakan praktikum, identifikasi (tentukan) peralatan dan bahan yang diperlukan dengan cermat
4)      Gunakan alat sesuai prosedur pemakaian yang benar
5)      Untuk melakukan kegiatan praktikum yang belum jelas, harus meminta ijin guru atau instruktur terlebih dahulu
6)      Setelah selesai, kembalikan alat dan bahan ke tempatnya

d.   Jika belum menguasai level materi yang diharapkan, ulangi lagi pada kegiatan belajar sebelumnya atau bertanyalah kepada guru atau instruktur yang mengampu kegiatan pembelajaran yang bersangkutan.
 C. Indikator :

·    Mengidentifikasi sistem AC tanpa menyebabkan kerusakan terhadap komponen atau sistem lainnya.
·           Mengidentifikasi  sistem AC dengan menggunakan peralatan dan teknik yang sesuai
·           Menjelaskan nama komponen, fungsi dan cara kerja komponen AC
·      Melaksanakan identifikasi berdasarkan SOP (Standard Operation Procedures), undang-undang K3 (Keselamatan dan Kesehatan Kerja), peraturan perundang-undangan dan prosedur/kebijakan perusahaan.

D.  Alat dan Bahan
·         Kunci Ring/pas set
·         Obeng +/-
·         Kain lap
·         Meja Kerja
·         Kompressor
·         Condenser
·         Receifer/Dryer
·         Expansion Valve
·         Evaporator

E. Paparan Isi Materi LKS
1.      Menyelidiki jenis komponen-komponen AC
2.      Mendiskripsikan konstruksi dan  cara kerja sistem AC dan komponennya

F. Langkah-langkah Kegiatan
Kegiatan 1 :
Yuk kita berdiskusi untuk lebih jauh mengenal nama komponen-komponen AC dan fungsinya.
Diskusikan dan isilah tebel di bawah ini bersama-sama dalam kelompokmu!
Bentuk Komponen
Fungsi

























Kegiatan  2
Lihatlah letak masing-masing komponen utama AC pada mobil !
Tunjukkan dan temukan nama-nama komponen utama AC !


G. PENILAIAN
1.    Sebutkan nama komponen-komponen utama AC pada mobil!
2.    Sebutkan fungsi komponen-komponen utama AC pada mobil!


KISI-KISI PENULISAN SOAL
Nama Sekolah           : SMK OTOMEDIA
Mata Pelajaran          : Pemeliharaan / Servis AC
Alokasi Waktu           : 1 x 45 menit ( 1 pertemuan )
Kelas/semester           : XII / 6
Standar Kompetensi :  Mengidentifikasi sistem AC dan komponennya
No.
Kompetensi Dasar
Tujuan Pembelajaran
Indikator soal
Tingkat Ranah
Bentuk soal
Nomor soal
1
Mengidentifikasi sistem AC dan komponennya
Secara mandiri siswa dapat mengetahui nama komponen, fungsi dan cara kerja AC
1.   Mengetahui bentuk dan fungsi komponen utama AC
2. Mengetahui letak komponen utama AC
C1

C1
Uraian

Uraian
1

2






RUBRIKASI PENILAIAN PERILAKU BERKARAKTER

NO
ASPEK
KRITERIA
KETERANGAN
SKOR
1
Jujur
Jujur terhadap data yang diperoleh dari pengidentifikasian
Belum Terlihat

Mulai Terlihat

Mulai Berkembang

Membudaya
1

2

3

4
2
Peduli
Membantu menyelesaikan tugas kelompok demi keberhasilan kelompoknya
Belum Terlihat

Mulai Terlihat

Mulai Berkembang

Membudaya
1

2

3

4
3
Tanggung Jawab
Melaksanakan tugas yang telah dibagi dalam kelompok dengan baik
Belum Terlihat

Mulai Terlihat

Mulai Berkembang

Membudaya
1

2

3

4




RUBRIKASI PENILAIAN KETERAMPILAN SOSIAL

NO
ASPEK
KRITERIA
KETERANGAN
SKOR
1
Bertanya
Bertanya kepada guru dan teman tentang materi pelajaran atau peristiwa alam yang berkaitan dengan materi pelajaran
Belum Terlihat

Mulai Terlihat

Mulai Berkembang

Membudaya
1

2

3

4
2
Menyumbang ide
Mengajukan pendapat/ide yang berkenaan dengan pokok bahasan yang dipelajari
Belum Terlihat

Mulai Terlihat

Mulai Berkembang

Membudaya
1

2

3

4
3
Menjadi pendengar yang baik
Memberi kesempatan bagi anggota kelompok lain untuk mengemukakan pendapat dalam diskusi kelompok dan mendengarkannya dengan baik
Belum Terlihat

Mulai Terlihat

Mulai Berkembang

Membudaya
1

2

3

4
4
Berkomunikasi
Berkomunikasi baik dengan teman dalam diskusi kelompok maupun dengan guru. Komunikasi yang terjadi berkaitan dengan materi pelajaran yang dipelajari.
Belum Terlihat

Mulai Terlihat

Mulai Berkembang
Membudaya
1

2

3
4

RUBRIKASI PENILAIAN PROSES

NO
Rincian Tugas Kinerja
Skor
Skor Maksimum
1
·         Tidak mampu mengidentifikasi komponen  walau dengan bimbingan guru

·         Dengan bimbingan guru mampu mengidentifikasi komponen utama AC

·         Secara mandiri mampu mengidentifikasi komponen-komponen AC

·         Secara mandiri mampu dan benar dalam mengidentifikasi komponen-komponen AC

0

5

10

15




15
2
·         Tidak mampu melakukan menemutunjukkan komponen-komponen utama AC

·         Dengan bimbingan guru mampu namun kurang tepat dalam menemutunjukkan komponen-komponen utama AC di mobil

·         Dengan bimbingan guru mampu dan benar dalam melakukan menemutunjukkan komponen-komponen utama AC

·         Secara mandiri mampu namun kurang tepat dalam melakukan menemutunjukkan komponen-komponen utama AC pada mobil

·         Secara mandiri mampu dan benar melakukan menemutunjukkan komponen-komponen utama AC pada mobil

0

5

10


15

20




20




RUBRIKASI PENILAIAN PSIKOMOTOR
NO
Rincian Tugas Kinerja
Skor
Skor Maksimum
1
·         Tidak mampu mengidentifikasi komponen-komponen utama AC pada mobil

·         Dengan bimbingan guru mampu mengidentifikasi komponen-komponen utama AC

·         Dengan bimbingan guru mampu dan benar dalam mengidentifiasi komponen-komponen utama AC

·         Secara mandiri mampu namun kurang tepat dalam mengidentifikasi komponen-komponen utama AC

·         Secara mandiri mampu dan benar dalam mengidentifikasi komponen-komponen utama AC
0

5

10

15

20




20
2
·         Tidak mampu melakukan menemutunjukkan komponen-komponen utama AC pada mobil

·         Dengan bimbingan guru mampu namun kurang tepat dalam menemutunjukkan AC pada mobil

·         Dengan bimbingan guru mampu dan benar dalam melakukan menemutunjukkan AC pada mobil

·         Secara mandiri mampu namun kurang tepat dalam melakukan menemutunjukkan komponen utama AC pada mobil

·         Secara mandiri mampu dan benar dalam melakukan menemutunjukkan komponen utama AC pada mobil
0

10

15

25


30




30


Author Box

Assalamu’alaikum wr. Wb. Salam sejahtera untuk anda semua. Selamat bergabung dengan blog Otomediashare, blog yang menghimpun dan membagi berita, informasi terkini, dan pengetahuan seputar dunia otomotif. Mari maju bersama Otomediashare. Wassalam. , Follow us on: Facebook & Twitter

  • Share to Facebook
  • Share to Twitter
  • Share to Google+
  • Share to Stumble Upon
  • Share to Evernote
  • Share to Blogger
  • Share to Email
  • Share to Yahoo Messenger
  • More...

0 komentar:

Posting Komentar